MAKALAH | PENDIDIKAN | AGAMA | APLIKASI HP | TIPS AND TRIK | CERITA | CONTOH | DOWNLOAD GRATIS

Contoh Surat Permohonan Kerja

Contoh Surat Permohonan Kerja - pada kesempatan kali ini blog bacindul akan post tenttang surat menyurat yang berjudul Contoh Surat Permohonan Kerja adalah salah satu jenis surat formal yang ditujukan kepada seseorang, lembaga, perusahaan atau instansi lainnya.
Terdapat sekian banyak jenis surat permohonan, termasuk surat permohonan kerja, surat permohonan magang, surat permohonan beasiswa, surat permohonan cuti/libur kerja, dsb.

Karena surat permohonan merupakan jenis surat yang formal, maka tata cara penyusunannya harus dibuat sebaik mungkin sesuai dengan standar yang ada.

Surat formal tidak selalu harus ditulis penjang lebar, bergantung pada jenis surat permohonan yang akan anda buat.

Berikut contoh surat permohonan yang baik dan benar.

 

Dengan hormat,

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama: Ardi Yahya
Tempat/Tanggal Lahir : Surabaya, 11 September 1988
Jenis Kelamin : Laki-laki
Pendidikan Terakhir: SMK
Agama : Islam

Bersama ini saya bermaksud untuk mengajukan lamaran kerja diperusahaan yang Bapak pimpin guna diposisikan sebagai staff marketing.
Adapun informasi lowongan kerja ini saya dapat dari berita harian Jawa Pos edisi Sabtu, 11 Agustus 2013.

Sebagai bahan pertimbangan Bapak, berikut saya lampirkan beberapa dokumen pendukung:

Foto copy KTP : Dua lembar
Foto copy Ijazah terligalisir : Dua lembar
Pas foto 4x6 : Dua lembar
Daftar riwayat hidup : Dua lembar
Surat pengalaman kerja : Dua lembar

Demikian surat lamaran kerja ini saya buat berdasarkan kondisi saya saat ini. Besar harapan saya untuk dapat diterima diperusahaan yang Bapak pimpin. Atas perhatian dan kerjasamanya saya sampaikan banyak terimakasih.

Surabaya, 12 Agustus 2013
Hormat saya,
 
Demikain Contoh Surat Permohonan Kerja semoga bermanfaat bagi anda dan kita semua , terima kasih atas kunjunganya 
Silahkan dibagikan keteman Via


Artikel Terkait :

0 Kommentare on Contoh Surat Permohonan Kerja :

Silahkan berkomentar yang baik dan Jangan Spam !

Pengikut


Google+